Strategi Meningkatkan Pendapatan Non-Pajak di Tengah Beban Pajak serta Kecilnya Potensi Pendahuluan Pendapatan negara berasal dari dua sumber utama, yaitu pajak dan non-pajak. Di Indonesia, mayoritas penerimaan negara masih bertumpu pada pajak. Namun, tingginya beban pajak bagi masyarakat serta terbatasnya potensi penerimaan pajak mengharuskan pemerintah untuk menggali sumber-sumber pendapatan non-pajak yang lebih optimal. Artikel ini […]